


Pendaftaran Mahasiswa Baru Resmi Dibuka! Launching PMB UNISA Yogyakarta bersama Guru dan Siswa se-DIY
Sleman, 30/10/2024 – Prodi Arsitektur bersama semua prodi UNISA Yogyakarta resmi membuka Pendaftaran Mahasiswa Baru tahun ajaran 2024/2025. Kegiatan Launching PMB ini dihadiri oleh Musyawarah Guru Bimbingan dan Konseling (MGBK) serta siswa – siswi...
Lokakarya – Penyelarasan Kurikulum Bersama Para Praktisi Arsitek
Hai sobat Arsi seluruh Indonesia! Salam Kreatif untuk kita semua. Dalam rangka mewujudkan mahasiswa arsitektur yang unggul dan berkualitas, Program Studi Arsitektur UNISA Yogyakarta mengadakan Lokakarya Penyelarasan Kurikulum Pembelajaran. Kegiatan ini dibersamai oleh...
Pelepasan & Pelantikan Dekan Fakultas Sains dan Teknologi
Rektor Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta, Dr. Warsiti, S.Kp., M.Kep., Sp.Mat mengadakanpurna jabatan sekaligus pelantikan Dekan Fakultas Sains dan Teknologi. Pada 18 Januari 2024, Rektor UNISA Yogyakarta melaksanakan pelantikan kepada Ibu TikaAinunnisa, PhD sebagai...
Sukses Raih Juara Ke III, Mahasiswa Arsitektur Unisa YogyakartaMendapatkan Penghargaan Pada Kejuaraan Pencak Silat
Ahmad Kurniawan, mahasiswa Arsitektur Unisa Yogyakarta meraih juara 3 dalam kejuaraanpencak silat Ngawi National Championship pada 3 Desember 2023. Kejuaraan Pencak Silat Ngawi Championship I diselenggarakan di Gor Bung Hatta, KabupatenNgawi. Peserta pada kegiatan ini...